Home / LAMPUNG / Perbaiki Jalan , Bupati Lamteng Loekman Djoyosoemarto Terjun Langsung Kirimkan Alat Berat
Bupati Lamteng tinjau langsung

Perbaiki Jalan , Bupati Lamteng Loekman Djoyosoemarto Terjun Langsung Kirimkan Alat Berat

Lampung Tengah , garismerahnews-

Pada senin kemarin , kehadiran Bupati Lampung Tengah Loekman Djoyosoemarto terjun langsung meninjau perbaikan jalan tepatnya di jalan raya mojopahit yang menghubungkan antara kampung asto mulyo dan kampung ngesti rahayu

Didampingi Kadis Bina Marga Ismail , Kasat Pol PP Rosidi , dan Kabag Umum Edi Supena dari pantauan awak media jalan raya mojopahi merupakan jalur padat yang di lalui kendaraan warga masyarakat baik roda 2 maupun roda 4

Camat punggur Darmawati mewakili warga masyarakat kecamatan punggur mengucapkan

“Terima kasih kepada pak bupati yang telah peduli perbaiki jalan yang rusak ini dengan mendatangkan 2 unit alat berat dan sejumlah truk”ujar nya , tambahkan lagi darmawati  berharap bila jalan tidak rusak bisa kembali beraktivitas dengan lancar

Selain itu bupati lampung tengah Loekman Djoyosoemarto mengatakan

“Perbaikan jalan ini mesikipun bersifat sementara  namun kualitas nya baik dan bisa di laluin kendaraan roda 2 dan roda 4 ” ucapnya

Bupati Lampung Tengah Loekman Djoyosoemarto juga menegaskan

” Jalan ini memang kerap sering rusak yang disebabkan tidak adanya aliran drainase , untuk tahun ini juga jalan akan di rigid beton dan di buat drainase nya” Tegasnya

Bupati berharap bila jalan ini selesai dengan baik ,  kedepannya bisa digunakan masyarakat dan roda perekonomian masyarakat lebih meningkat

Sumber : Diskominfo Lamteng

Editor : Yogi

 1,126 total views,  1 views today

Check Also

Unjuk Rasa Terkait Perdes Retribusi Di Jawab Kepala Desa Lebak Wangi

Banten Kabupaten Tangerang (GMNews) – Beberapa orang yang yang tergabung Forum Aksi aliansi masyarakat peduli …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *