BANDAR LAMPUNG (GMNews) – Pengendara merasa terganggu dan tidak nyaman akibat kemacetan panjang yang terjadi setiap jam kerja di Jalan Zainal Abidin Pagar Alam, Rajabasa, Bandar Lampung. Kemacetan terjadi akibat galian proyek Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) di sepanjang jalan menuju Natar, selasa (4/2/2020).
(virgo)
780 total views, 1 views today